Contoh Soal dan Pembahasan Teorema Pyhtagoras

Contoh Soal dan Pembahasan Teorema Pythagoras - Sebelumnya Rumus Matematika Dasar telah memberkian penjelasan mengenai Konsep yang Berkaitan dengan Dalil Pythagoras  selanjutnya, di dalam pembahasan kali ini akan diberkan contoh-contoh soal mengenai penerapan pythagoras lengkap dengan langkah-langkah penyelesaiannya. Silahkan kalian simak dengan baik penjelasannya berikut ini:


Pembahasan Contoh Soal Teorema Pythagoras

 

Contoh Soal 1
Sebuah kapal berlayar sejauh 15 km ke arah Utara, kemudian berbelok kearah Barat sejauh  36km. hitunglah jarak  dari titik awal keberangkatan kapal ke titik akhir!


 








Penyelesaiannya:
 
Diketahui : AB = 15 km
BC = 36 km

Ditanyakan: Jarak titik awal ke akhir = AC

Jawab :
 










Jadi jarak  dari titik awal keberangkatan kapal ke titik akhir adalah 31 km

 
Contoh Soal 2
Sebuah tangga yang panjangnya 14 m bersandar dinding, jarak ujung tangga bagian atas ke lantai adalah 10 m. tentukanlah jarak kaki tangga ke dinding!


 











Penyelesaiannya:
Diketahui : Tangga (PQ)= 14 m
Jarak tangga ujung tangga ke lantai ( QR) = 10m

Ditanyakan : Jarak kaki tangga ke dinding = PQ

Jawab :

 










Jadi jarak kaki tangga ke dinding adalah 9,7 m

 
Contoh Soal 3
Dua buah tiang dengan tinggi masing-masing 24 meter dan 14 meter. Tiang tersebut berjarak 22 meter satu sama lain. Diujung kedua tiang dipasangkan sebuah kawat penghubung. Hitunglah panjang kawat tersebut!


 













Penyelesaiannya:
 
Diketahui : 
Tinggi tiang 1 = 24 m
Tinggi tiang 2 = 14 m
Jarak tiang (PQ)= 22m

Ditanyakan :
Panjang kawat penghubung (QR)

Jawab :


 








Jadi, Panjang kawat penghubung (QR) adalah 24, 16 cm



Contoh Soal 4
Sebuah persegi panjang berukuran panjang 24 cm dan diagonalnya 30 cm. Hitunglah lebar persegi panjang tersebut!

 













Penyelesaiannya:
 
Diketahui :
Panjang (AB) : 24 cm
Diagonal (BD) : 30 cm

Ditanyakan:
Lebar (AD) : …

Jawab : 

 










Jadi, lebar persegi panjang adalah 18 cm


Contoh Soal 5
Andi berjalan dari rumahnya menuju sekolah. Dari rumah Andi berjalan sejauh 300 meter ke arah Timur. Kemudian dilanjutkan 400 meter ke arah Utara. Berapakah jarak terdeketat dari Rumah Andi ke Sekolah?


 













Penyelesaiannya:
 
Diketahui:
AB = 300m
BC = 400 m

Ditanyakan :
Jarak dari rumah ke sekolah (AC)

Jawab:
 










Jadi, jarak terdekat dari rumah ke sekolah adalah 500m


Demikianlah sedikit penjelasan mengenai Contoh Soal dan Pembahasan Teorema Pyhtagoras yang dapat kami berikan pada kesempatan kali ini. Update terus pengetahuan anda mengenai contoh-contoh soal dan pembahasan lainnya hanya di website ini. Semoga bisa dipahami dengan baik apa yang telah dijelaskan di atas. Sampai berjumpa lagi pada penjelasan materi matematika lainnya.

Related Posts:

Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut

Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut –  Sebelumnya Rumus Matematika Dasar telah memberikan Materi Pengertian Garis dan Sudut di mana di dalamnya dijelaskan tentang bagian-bagian sudut, jenis-jenis sudut, dan juga hubungan antar sudut. Agar kalian memahami lebih jauh lagi tentang materi susut, kali ini kita akan bersama-sama mempelajari bagaimana cara menyelesaikan soal-soal yang berkaitan dengan sudut. berikut adalah beberapa contoh soal dan pembahasannya:

Contoh Soal Sudut dan Pembahasannya


Contoh Soal 1:
Perhatikan gambar di bawah ini!
Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut










Jika besar  < CBD = 1200. Tentukan besar < ACB!


Jawab :
< ABC = < ABC ( segitiga sama kaki)
< ABC + < CBD = 1800 ( berpelurus)
< ABC + 1200. = 1800
< ABC = 600 = < ACB
Jadi, besar sudut < ACB = 600


Contoh Soal 2:
Tentukan nilai x pada gambar di bawah!
Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut











Jawab :
< ABC = siku-siku
< ABC = 900
< ABC = 3x + 2x + x
< ABC = 6x
 900= 6x
x = 900 : 6 = 150


Contoh Soal 3:
Tentukan besar sudut ABC !
Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut









Jawab :
<ABD = 1800
<ABD =2a + a
<ABD = 3a
 1800   = 3a
 a = 180 : 3 = 600

<ABC = 2a
<ABC = 2 (600) = 1200


Contoh Soal 4:
Tentukan nilai x dan y pada gambar di samping !
Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut













Jawab :
< ABC = < DEF
12x = 600
 X = 50

< ABC + < BCE = 1800 ( berpelurus)
600 + x + 5y = 1800
600 +  50 + 5y = 1800
650 + 5y = 1800
5y = 1150
Y = 230
Jadi, nilai x = 50 dan nilai y = 230


Contoh Soal 5:
Tentukan nilai x pada gambar dibawah !
Tentukan besar sudut AOB!
Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut
 














Jawab :
< AOB + < AOC + < BOC = 3600
8x + 900  + 7x = 1800
15x = 900
X = 6
< AOB = 8x = 8 (6) = 480
Jadi, besar sudut AOB = 480

  
Sekian pembahasan mengenai Contoh Soal dan Pembahasan Tentang Sudut untuk kesempatan kali ini. Mungkin selanjutnya akan kami berikan lagi contoh-contoh soal lainnya mengenai materi sudut. Oleh karena itu jangan lupa untuk update terus pengetahuan kalian mengenai materi matematika dengan mengunjungi web ini. Semoga bermanfaat dan selamat belajar!!!

Related Posts:

Contoh Soal Operasi Himpunan Matematika dan Pembahasannya

Contoh Soal Operasi Himpunan Matematika dan Pembahasannya - Apabila ada dua himpunan atau lebih, maka kita dapat mengoperasikannya untuk memperoleh himpunan yang baru. Ada beberapa jenis operasi himpunan yang biasa digunakan seperti irisan, komplemen, gabungan, selisih, dan beda setangkup. pada kesempatan kali ini Rumus Matematika Dasar akan memberikan beberapa contoh soal mengenai operasi himpunan disertai dengan pembahasannya sehingga kalian bisa mempelajari langkah-langkah dalam menyelesaikan soal-soal tersebut. Yuk, langsung saja kita simak uraiannya berikut ini:

Contoh Soal dan Jawaban Operasi Himpunan


Contoh Soal 1:
Diketahui Himpunan A = {x|x < 7, x bilangan asli}, B = { lima bilangan ganjil yang pertama }.  Tentukan A ∩ B!

Jawab :
A = { 1,2,3,4,5,6 }
B = {1,3,5,7,9}
A ∩ B = {1,2,3,4,5,6} n {1,3,5,7,9}
= {1,3,5}

Jadi, A ∩ B = {1,3,5}


Contoh Soal 2:
Diketahui himpunan P = { x | x ≤  6, x bilangan cacah}, Q = { x| 1 ≤ x ≤ 8, x bilangan ganjil}, R = { x| 2 ≤ x ≤ 8, x bilangan asli} Tentukanlah P ∪ {Q ∩ R}!

Jawab :
P = { 0,1,2,3,4,5,6 }
Q ={ 1,3,5,7}
R = {2,3,4,5,6,7,8 }
Q ∩ R = {3,5,7}

P ∪ {Q ∩ R} = { 0,1,2,3,4,5,6 } ∪ {3,5,7}
         = { 0,1,2,3,4,5,6,7 }

Jadi, P∪ {Q ∩ R} = { 0,1,2,3,4,5,6,7 }


Contoh Soal 3:
Diketahui himpunan A = {x| x ≤  1, x bilangan asli}, B { x| x < 5, x bilangan cacah}. Tentukanlah
A – B !

Jawab :
 A = { 1,2,3 dst…}
 B = { 0,1,2,3,4,5}
 A – B = { 1,2,3,4,5,6 dst…} - { 0,1,2,3,4,5}
 
= { 6,7 dst..}
= { x| x > 5, x bilangan asli}

Jadi , A – B = { x| x > 5, x bilangan asli}


Contoh Soal 4:
Diketahui S adalah himpunan semesta. P dan Q merupakan himpunan bagian dari S. S = { e,u,r,a, s,i, h, o, m} . P = {r, a, o}, Q = { s,e,r, m,a}. tentukanlah (P ∪ Q)c !

Jawab :P ∪ Q  = {r, a, o} u { s,e,r, m,a}.
            = {a, e, m, o,r, s}
(P ∪ Q)c = { u,i, h,}

Jadi, (P ∪ Q)c = { u,i, h,}


Contoh Soal 5:
P= faktor dari 8, Q = bilangan cacah kurang dari 8. Tentukanlah P ∩ Q !

Jawab :
P = {1,2,4,8}
Q ={0,1,2,3,4,5,6,7,8}
P ∩ Q = {1,2,4,8} ∩ {0,1,2,3,4,5,6,7,8}
= {1,2,4,8}

Jadi , P ∩ Q = {1,2,4,8}

Itulah beberapa Contoh Soal Operasi Himpunan Matematika dan Pembahasannya semoga kalian bisa memahaminya dengan baik. Apabila kalian masih bingung mengenai pembahasan di atas, silahkan tinggalkan pesan pada kolom komentar di bawah. Selamat belajar dan sampai berjumpa kembali pada pembahasan contoh soal matematika selanjutnya.

Related Posts:

Contoh Soal dan Pembahasan Bunga Tunggal Tabungan atau Pinjaman

Contoh Soal dan Pembahasan Bunga Tunggal -  Pada artikel sebelumnya Rumus Matematika Dasar telah membahas mengenai Contoh Soal Aritmetika Sosial Tentang Diskon / Rabat di mana di dalamnya kita mempelajari mengenai konsep persentase dan potongan harga. Pada pembahasan materi kali ini kita akan belajar tentang persentase tetapi dalam masalah yang berbeda yaitu tentang bunga tunggal. Jika kalian pernah menabung di bank pasti kalian akan mengetahui bahwa akan kalian akan mendapatkan bunga sesuai dengan jumlah uang yang kalian tabungkan. Apabila kalian ingin mengetahui bagaimana cara menghitung bunga tunggal maka sebaiknya kalian menyimak pembahasan soal di bawah ini dengan seksama.

Contoh Soal Bunga Tunggal  dan Pembahasannya


Contoh Soal 1:
Ani memiliki uang sebesar RP. 300.000,00. Uang tersebut ia tabung di Bank dengan bunga tunggal 16 % per tahun. Berapakah besar bunga yang didapat Ani setelah satu tahun?

Jawab :
Modal (M)= RP. 300.000,00.
Persentase(P) = 16%
Lamanya = 1 tahun

Bunga = M x P x 1= 300.000 x 16 % x 1 = Rp. 48.000
Jadi besar bunga yang didapat Ani setelah satu tahun adalah Rp. 48.000,00


Contoh Soal 2:
Tiga bulan lalu Satya menyimpan uangnya di Bank sebesar Rp. 1000.000,00. Berapa jumlah uangnya saat ini jika Bank memberikan bunga tunggal sebesar 8 %?

Jawab :
Modal (M)= Rp. 1000.000,00.
Persentase(P) = 8 %
Lamanya (w) = 3 bulan

Bunga = M x P x W= Rp. 1000.000,00 x 8% x 3/12 = Rp. 20.000
Uang satya sekarang = Rp. 1000.000,00 + Rp. 20.000,00 = Rp. 1020.000,00
Jadi besar Uang satya sekarang adalah Rp. 1020.000,00


Contoh Soal 3:Sandi memiliki uang Rp 6000.000,00 uang itu ia tabung di bank dengan bunga 12% per tahun. Jika bunga yang diterima sandi  Rp. 540.000,00 berapa lama sandi menabung?

Jawab : 
Modal (M)= Rp. 6000.000,00.
Persentase(P) = 12%
Bunga = Rp. 540.000,00

 CONTOH SOAL BUNGA TUNGGAL




Jadi lamanya Sandi menabung adalah 9 bulan


Contoh Soal 4:
Mira menyimpan uang di bank sebesar Rp.700.000,00. Setelah 5 bulan Mira menerima bunga sebesar Rp. 43.750,00. Tentukan besar suku bunga di Bank tersebut!

Jawab :
Modal = Rp.700.000,00
Lama = 5 bulan
Bunga = Rp. 43.750,00






Jadi besarnya suku bunga adalah 5%


Contoh Soal 5:
Rina memiliki uang sebesar Rp.2.500.00,00 uang itu ia tabung di Bank dengan bunga 11% pertahun. Setelah 2 tahun Rina mengambil uangnya, berapa uang yang diterima Rina?

Jawab :
Modal = Rp.2.500.00,00
Suku bunga = 11 %
Lamanya = 2 tahun

B = 2.500.00 x 11 % x 2 = 550.000

Jumlah uang = 2.500.000 + 550.000 = 3050.000
Jadi, jumlah uang yang diterima setelah 2 tahun adalah Rp.3.050.000,00

Demikianlah pembahasan mengenai beberapa Contoh Soal dan Pembahasan Bunga Tunggal Tabungan atau Pinjaman jadi mulai sekarang kalian bisa menghitung sendiri berapa kira-kira jumlah bunga yang akan kalian dapatkan jika menabung di sebuah bank. Semoga apa yang telah disampakikan di atas cukup jelas dan dapat kalian pahami dengan baik. Nantikan pembahasan soal-soal matematika selanjutnya. Selamat Belajar!!!

Related Posts: